Berita Nagekeo
Diterjang Banjir, Jembatan Penghubung Aeramo - Marapokot Nagekeo Putus Total
Banjir juga menggenang ruas jalan Dadiwuwu - Aeramo yang baru kerjakan. Kondisi ini menyebabkan pengendara kendaraan
Laporan Reporter TRIBUNFLORES.COM, Patrianus Meo Djawa
TRIBUNDLORES.COM, MBAY - Hujan deras melanda wilayah Kabupaten Nagekeo pada Jumat, 3 Februari 2023 menyebabkan sejumlah ruas jalan di wilayah seputar Kota Mbay, Ibukota Kabupaten Nagekeo terendam banjir.
Setidaknya, selama dua hari terhitung sejak tanggal 3 hingga 5 Februari 2023, hujan dengan intensitas tinggi terus mengguyur wilayah tersebut.
Banjir juga menggenang ruas jalan Dadiwuwu - Aeramo yang baru kerjakan. Kondisi ini menyebabkan pengendara kendaraan bermotor kesulitan melintasi ruas jalan itu.
Kondisi terparah terjadi di Ruas Jalan Aeramo - Marapokot. Besarnya aliran air diduga telah menjadi pemicu robohnya jembatan penghubung kedua wilayah itu. Hingga saat ini akses kedua wilayah tersebut putus total.
Baca juga: Pesona Hamparan Batu di Bibir Pantai Tonggo Nagekeo
Berdasarkan pantauan TRIBUNFLORES.COM, Minggu, 5 Februari 2023, pemerintah Kabupaten Nagekeo hanya meletakan tanda larang melintas dan belum melakukan upaya penanganan lebih lanjut.
Berita TRIBUNFLORES.COM Lainnya di Google News
Diterjang banjir
Jembatan Penghubung Aeramo - Marapokot Nagekeo
Putus Total
TribunFlores.com terkini
Gema Patas 1 Juta Patok Dicanangkan di Golo Tolang, Bupati Agas Andreas: Minimalisir Konflik Batas |
![]() |
---|
Warga di Lusitada Sikka Heboh, Anak Anjing Lahir dalam Kondisi Punya 6 Kaki, 2 Ekor dan 2 Anus |
![]() |
---|
Daftar Kapal Pelni yang Naik Dock bulan Februari 2023, Ada Juga Kapal Tujuan Maumere |
![]() |
---|
Jadwal Kapal Pelni KM Sirimau 7-17 Februari 2023, Dari Papua ke Kupang terus ke Maumere |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.