Berita Manggarai Barat
Pokdarwis Desa Wae Lolos Diberi Pelatihan Keamanan dan Keselamatan Destinasi Wisata
Pokdarwis Desa Wae Lolos, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat, NTT diberi pelatihan keamanan dan keselamatan destinasi pariwisata.
Penulis: Berto Kalu | Editor: Cristin Adal
TRIBUN-FLORES.COM/HO
Pelatihan keamanan dan keselamatan destinasi pariwisata yang diselenggarakan Kemenparekraf, BPOLBF, dan Disparekrafbud di Desa Wisata Wae Lolos, Manggarai Barat.
"Dengan pelatihan ini kita bisa meningkatkan lagi aspek keamanan dan keselamatan di destinasi wisata khususnya destinasi pariwisata desa," ungkapnya.
Pelatihan tersebut menghadirkan pembicara dari Asia Pacific Alliance for Disaster Management (A-PAD) Indonesia yang fokus untuk membangun ketangguhan bencana di sektor pariwisata. A-PAD saat ini sedang menggagas desa wisata tanggung bencana.
Berita TribunFlores.com Lainnya di Google News
Halaman 2 dari 2
Tags
Desa Wae Lolos
Pokdarwis Desa Wae Lolos
Keamanan dan Keselamatan Destinasi
Air Terjun di Desa Wae Lolos
Wisata Labuan Bajo
wisata manggarai barat
Desa Wisata
desa wisata ntt
Labuan Bajo
Manggarai Barat
NTT
Flores
TribunFlores.com
Baca Juga
Wisata Labuan Bajo, Melihat Pesona Danau Tiwu Dur dan Aktivitas Petani Masak Gula Aren di Ndoso |
![]() |
---|
Seribu Air Terjun, Desa Wae Lolos Masuk Kategori Anugerah Desa Wisata Indonesia |
![]() |
---|
Kunjungan Wisatawan ke Desa Wae Lolos Labuan Bajo Meningkat, Destinasi Wisatanya Apa Saja ? |
![]() |
---|
Jelajah Wisata Alam 'Seribu Air Terjun' Desa Wae Lolos di Labuan Bajo, Cek Harga Tiket & Rutenya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.