Doa Harian Katolik

Doa Malam Ini, Doa Harian Katolik

Aku berterima kasih atas berkat-Mu hari ini. Ampuni segala kesalahan dan dosaku. Berikan aku kedamaian saat tidur malam ini bagi kami

Editor: Hilarius Ninu
TRIBUNFLORES.COM/HO-VATICAN NEWS
DOA BERSAMA- Kardinal Filipina 

 

TRIBUNFLORES.COM,MAUMERE-Berikut ini sahabat tribunners di mana saja berada, Doa Malam bagi umat katolik.

Doa Malam Ini, Doa Harian Katolik yang dilakukan setiap malam menjelang tidur.

Berikut teks Doa Malam Ini, salah satu Doa Harian Katolik.

Diawali tanda kemenangan, Dalam Nama Bapa dan Putra dan Roh Kudus, Amin.

Ya Tuhan,

Aku berterima kasih atas berkat-Mu hari ini. Ampuni segala kesalahan dan dosaku. Berikan aku kedamaian saat tidur malam ini.

Berkati semua orang yang aku sayangi. Jaga dan lindungi kami semua dari  segala yang jahat. Semoga cinta dan 
berkat-Mu bersinar atas kami semua. Bantu aku untuk besok bangun dengan kekuatan dan semangat baru sehingga  siap melayani Engkau dengan penuh  rasa syukur.

Amin.

 

Baca juga: Novena Agar Segera Dapat Jodoh lewat Perantaraan Santo Rafael, Doa Harian Katolik

 

 

 

Diakhir dengan tanda salib, Dalam Nama Bapa dan Putra dan Roh Kudus, Amin.

Demikian Teks Doa Harian Katolik, Doa Malam Ini.

Doa Harian Katolik ini selalu dilakukan setiap malam hari sebelum tidur.

 

Berita TRIBUNFLORES.COM Lainnya di Google News

 

Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved