Seminari Regio Nusa Tenggara

Daftar Seminari se-Regio Nusa Tenggara Beserta Alamatnya Masing-masing

Simak selengkapnya, Daftar Seminari se-Regio Nusa Tenggara Beserta Alamatnya Masing-masing di bawah ini;

|
Penulis: Nofri Fuka | Editor: Nofri Fuka
TRIBUNFLORES.COM/HO-MARTIN MELI
Siswa Seminari BSB Maumere mendapat pelatihan Jurnalistik. Daftar Seminari se-Regio Nusa Tenggara Beserta Alamatnya Masing-masing. 

TRIBUNFLORES.COM, MAUMERE - Di wilayah Nusa Tenggara terdapat beberapa sekolah seminari yang telah lama berdiri.

Sekolah-sekolah seminari tersebut memiliki nama yang mentereng dan menjadi salah satu sekolah favorit bagi anak-anak di Nusa Tenggara.

Informasi yang diperoleh TribunFlores.Com terdapat setidaknya 9 sekolah seminari yang ada di Nusa Tenggara.

Simak selengkapnya, Daftar Seminari se-Regio Nusa Tenggara Beserta Alamatnya Masing-masing di bawah ini;

Baca juga: Daftar Nama Seminari se-Regio Jawa Beserta Alamatnya Masing-masing

 

1. Seminari St Maria Immaculata Lalian

Sekolah seminari ini terletak di Jalan Nela Raya Lalian berhadapan dengan Soverdi SVD Nenuk, Atambua, NTT.

2. Seminari St Yohanes Berkhmans Mataloko Todabelu,

Sekolah seminari ini terletak di Mataloko, Bajawa, Ngada, Flores, NTT.

3. Seminari San Dominggo Hokeng

Sekolah seminari ini terletak di Hokeng, Larantuka, Flores Timur, NTT.

4. Seminari St Maria Bunda Segala Bangsa Maumere

Sekolah seminari ini terletak di Jalan. Kimang Buleng, Kota Uneng-Alok Maumere, Flores, NTT.

5. Seminari St Yohanes Paulus II Labuan Bajo

Sekolah seminari ini terletak di Jalan Van Bekum, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Flores, NTT.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved