Piala Dunia 2022 Qatar
Hasil Piala Dunia 2022, Inggris Clean Sheet Prancis Kebobolan, Saka vs Mbappe di Perempat Final
Dua wakil Eropa Timnas Inggris dan Timnas Prancis suskes melangkah pasti ke perempat final Piala Dunia 2022 Senin 5 Desember 2022.Prancis dan Polandia
Penulis: Laus Markus Goti | Editor: Laus Markus Goti
TRIBUNFLORES.COM - Dua wakil Eropa, Timnas Inggris dan Timnas Prancis suskes melangkah pasti ke perempat final Piala Dunia 2022, Senin 5 Desember 2022.
Timnas Prancis memetik kemenangan versus Polandia (3-1).
Dua gol diborong Kylian Mbappe, Oliver Giroud satu gol. Sementara gol Polandia, oleh Lewandowski melalui sepakan penalti.
Sementara Timnas Inggris mencatatkan clean sheet, kemenangan tanpa kebobolan saat melawan Senegal.
Baca juga: Hasil Piala Dunia 2022, Mbappe Sendirian di Puncak Daftar Top Skor, Peluang Geser Legenda
Â
Timnas Inggris menang mudah atas Senegal 3 - 0. Gol diukir Henderson, Buyako Saka dan sang Kapten Hary Kane.
Dengan hasil ini maka kedua tim ini akan saling berhadapan di perempat final untuk merebut tiket semi final.
Persaingan Mbappe dan Saka
Kylian Mbappe Timnas Prancis dan Buyako Saka serta Rashford Timnas Inggris saat ini masuk dalam daftar top skor Piala Dunia 2022.
Baca juga: Hasil Piala Dunia 2022, Momen Krusial Gol dan Peluang Terbaik Brasil, Kiper City Gagal Buktikan Diri
Â
Kylian Mbappe berasa di puncak dengan torehan lima gol, sementara itu Saka dan Rashford di posisi kedua dengan torehan tiga gol.
Catatan gol ini bisa menjadi motivasi keduanya untuk tampil apik dalam duel nanti.
Dari sisi usia Mbappe masih 23 tahun dan sudah dua kali ikut Piala Dunia (2018 dan 2022). Sementara Saka baru 21 tahun dan Piala Dunia 2022 ini adalah debutnya.
Jumlah gol Saka saat ini hanya terpaut 1 goal dengan total jumlah gol Mbappe di Piala Dunia edisi 2018.
Baca juga: Piala Dunia 2022, Ada Kemiripan Tapi Messi Belum Setara Ronaldo, La Pulga Berpeluang Pecahkan Rekor
Hasil 16 Besar Piala Dunia 2022, Messi Gemilang Kiper Blunder, AS Tumbang Argentina vs Belanda |
![]() |
---|
16 Besar Piala Dunia 2022, Prediksi, Head to Head Belanda vs Amerika Serikat, Apa Kabar Pulisic? |
![]() |
---|
Hasil Piala Dunia 2022, Gawang Portugal Empat Kali Kebobolan, Korsel Siap Jumpa Brasil |
![]() |
---|
Piala Dunia 2022, Ada Kemiripan Tapi Messi Belum Setara Ronaldo, La Pulga Berpeluang Pecahkan Rekor |
![]() |
---|