TOPIK
Tempat Wisata di Sumba
-
TN Matalawa menyimpan keindahan wisata air terjun di antaranya adalah Air Terjun Lapopu, Air Terjun Matayangu, Air Terjun Kanabuwai, dan Laputi.
-
BTN Matalawa membagikan potret jalan Trans Sumba yang melintasi hutan rimba kawasan taman nasional di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur.
-
Lanskap alam Bukit Piarakuku di Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur tak kalah indah dari Bukit Wairinding .
-
Bukit Lai Uhuk Wairinding satu dari banyaknya spot berburu sunset dan sunrise di Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur.
-
Mengeksplor keindahan alam Bukit Lai Uhuk Wairinding di Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur bisa dijajal dengan menaiki kuda.
-
Desa Wisata Tebara atau Kampung Prai Ijing merupakan salah satu desa adat di Kabupaten Sumba Barat dan masih melestarikan warisan budaya leluhurnya.
-
Lanskap alam Air Terjun Tanggedu di Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur disebut destinasi wisata Green Canyon karena lanskap alamnya yang sangat indah.
-
Pasola merupakan atraksi budaya di Kabupaten Sumba Barat, Nusa Tenggara Timur. Pasola menjadi festival budaya yang digelar setahun sekali.
-
Keindahan perbukitanya sabana Bukit Wairinding menjadi daya tarik utama tempat wisata populer NTT ini
-
Sabana yang luas menyelimuti perbukitan Wairinding.Perpaduan hamparan sabana dan perbukitan inilah yang membentuk keindahan Wairinding di Sumba NTT.