Universitas Nusa Nipa
Universitas Nusa Nipa Raih 4 Penghargaan Bergengsi dari LLDIKTI Wilayah XV di Tahun 2025
Rektor Universitas Nusa Nipa, Dr. Jonas K.G.D. Gobang, S.Fil.,M. mewakili civitas akademika, secara
Editor:
Nofri Fuka
TRIBUNFLORES.COM/HO-HUMAS UNIPA
Universitas Nusa Nipa (UNIPA) kembali menorehkan prestasi gemilang di tahun 2025 dengan meraih empat penghargaan bergengsi dari Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah XV.
Untuk diketahui, ajang ini tidak hanya menjadi momen apresiasi, tetapi juga forum strategis untuk memperkuat sinergi antara perguruan tinggi dan LLDIKTI dalam menghadapi tantangan pendidikan di era transformasi digital dan globalisasi.
Dengan penghargaan ini, Universitas Nusa Nipa semakin mempertegas posisinya sebagai salah satu perguruan tinggi swasta terdepan di wilayah timur Indonesia yang terus berinovasi dan berkontribusi nyata bagi masyarakat.
Berita TRIBUNFLORES.COM Lainnya di Google News
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Sambut Dies Natalis ke-20, Dosen hingga Mahasiswa Universitas Nusa Nipa Ikut Donor Darah |
![]() |
---|
150 Tahun Misi SVD: Universitas Nusa Nipa Turut Berbahagia dan Bersyukur |
![]() |
---|
Universitas Nusa Nipa, Kampus Swasta Keren dari Sikka yang Kini Terakreditasi Nasional |
![]() |
---|
'Nuralkan Sikka' Hantar Universitas Nusa Nipa Raih Hibah P2MW Tingkat Nasional |
![]() |
---|
2 Mahasiswa Universitas Nusa Nipa Raih Prestasi Gemilang di Kejurda KKI 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.