Kasus Penganiayaan di Flores Timur

Ini Motif Kades dan Perangkat Desa di Flores Timur Aniaya Warga Hingga Bonyok

Kepala Desa Waibao, Herminus Raga Aran, mengaku siap diproses hukum atas kasus penganiayaan tersebut.

Penulis: Paul Kabelen | Editor: Hilarius Ninu
TRIBUNFLORES.COM/PAUL KABELEN
Kasat Reskrim Polres Flores Timur, Iptu Lasarus M.A La'a. 

"Betul. Dia baik, tapi suka gas-gas motor, bukan musik suara besar pasahal jam sudah larut," katanya meminta indentitas dirahasiakan.

Kasus itu, kata dia, berlangsung saat malam hari. Wajahnya babak belur akibat dipukul orang nomor satu desa dibantu beberapa perangkat desa.

Sementara itu, Kasat Reskrim Polres Flores Timur, Iptu Lasarus M.A La'a, mengatakan sedang menangani kasus itu.

"Laporan baru masuk dan sudah diterima, nanti saya informasikan lebih lanjut. Proses pasti jalan," jelasnya.

 

Berita TRIBUNFLORES.COM Lainnya di Google News

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved