TOPIK
Banjir Bandang di Nagekeo
-
Sekretaris Desa Sawu, mengatakan banyak anak korban bencana masih merasa takut dan membutuhkan pendampingan psikologis.
-
Tiga anjing pemburu milik warga dikerahkan untuk membantu pencarian korban hilang dalam banjir bandang di Mauponggo, Nagekeo, NTT.
-
Pencarian terhadap tiga korban hilang akibat terseret banjir bandang di Mauponggo, Nagekeo, NTT, memasuki hari keempat dan masih nihil.
-
Sebanyak 37 kepala keluarga terdampak banjir bandang di Mauponggo, Nagekeo terpaksa mengungsi secara mandiri ke rumah-rumah warga
-
Kementerian Sosial (Kemensos) menyalurkan bantuan logistik darurat bagi korban banjir bandang di Nagekeo, Nusa Tenggara Timur (NTT).
-
BPBD Nagekeo mendata 54 lahan pertanian milik warga di Maupongoo rusak berat akibat diterjang banjir bandang, Senin (8/9/2025) lalu.
-
BPB Kabupaten Nagekeo mendata 35 rumah warga di Kecamatan Nagekeo tersapu bencana banjir bandang, Senin (8/9/2025) lalu.
-
Warga memikul peti jenazah seorang balita laki-laki korban banjir bandang di Desa Sawu, Mauponggo, Nagekeo, sebrangi kali karena jembatan putus.