Berita NTT

Dari Pecahan Kaca Jadi Berkah: Kisah M. Chodri, Warga Jombang yang Ekspor Produk ke 10 Negara

Limbah kaca yang biasanya berakhir di tempat sampah bisa berubah menjadi perhiasan bernilai seni tinggi dan menyumbang devisa negara.

Editor: Ricko Wawo
POS-KUPANG.COM/TARI RAHMANIAR ISMAIL
M. Chodri pelaku usaha manik-manik limbah kaca yang mengikuti ajang Misi Dagang Jawa Timur – Nusa Tenggara Timur di Kota Kupang. 

Dengan harga mulai Rp10.000 hingga Rp250.000, karya seni ini tak hanya memikat pasar lokal, tapi juga memperkenalkan Indonesia ke panggung global.

“Event seperti ini penting sekali. Membuka pasar dan mempertemukan kami dengan buyer dari berbagai daerah,” ujarnya.

Dari piring pecah hingga pasar dunia, perjalanan M. Chodri membuktikan bahwa kreativitas dan ketekunan bisa mengubah limbah menjadi berkah sekaligus menginspirasi gerakan ekonomi hijau berbasis kearifan lokal. (Iar)

Berita TRIBUNFLORES.COM Lainnya di Google News

Sumber: Pos Kupang
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved