TOPIK
Berita Lembata
-
Juara 1 Lomba Opini Lembata, Vinsen Making Sebut Kirim Pesan Lewat Tulisan Sederhana
Vinsensius Belawa Lemaking meraih juara satu dalam lomba opini yang digelar Pemerintah Kabupaten Lembata.
-
Tim PLN UIP Nusra Temui Uskup Larantuka, Perkuat Sinergi Wujudkan Energi Hijau PLTP Atadei Lembata
Dialog tersebut membahas kendala yang dialami sepanjang proses pembangunan, termasuk upaya penolakan dari oknum yang mengaku sebagai pemilik lahan.
-
Program INKLUSI Lakpesdam PCNU Lembata Resmi Bentuk Forum Anak Desa
-Forum anak desa merupakan salah satu program yang dicanangkan oleh program INKLUSI Lakpesdam di bawa pimpinan cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) kabupaten
-
Dukungan Untuk Pemberantasan Korupsi di Lembata, Ini Pesan Elias Making
Mengalirnya dukungan pemberantasan korupsi di Lembata, dipicu keberhasilan Kejaksaan Negeri Lembata telah meringkus 5 tersangka dalam Dua Kasus dugaan
-
Lakpesdam PCNU Adakan Pertemuan Lintas Sektor Bahas Pencegahan Perkawinan Anak
Program inklusi Lakpesdam PCNU Kabupaten Lembata adakan stakeholder meeting dan diskusi PPA sekaligus penandatangan Berita acara kesepahaman pencegaha
-
Perkuat Sinergitas, Kalapas Lembata Laksanakan Silaturahmi ke Kantor Bupati Kabupaten Lembata
Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Lembata, Antonius Semuki, yang baru saja menjabat melakukan kunjungan silaturahmi kepada Penjabat Bupati Kabup
-
Kelas Nimo Tafa Institute: Kerja Politik di Lembata Sangat Dangkal, Ruang Publik Miskin Tema Krusial
Tema ini menjadi sangat penting untuk mengaktifkan kembali rasionalitas publik, sekurang-kurangnya di Lembata, sebagai bagian dari warga negara republ
-
Lembata Pulau Pertama di Indonesia dengan 100 Persen Pakai Energi Hijau
Nantinya Lembata akan menjadi pulau pertama dengan 100 persen penggunaan energi hijau di Indonesia.
-
Kampanye Lakpesdam PCNU Lembata: Perkawinan Anak Bukan Solusi Atasi Kesulitan Ekonomi
Program Inklusi Lakpesdam PCNU Lembata kembali menggelar kampanye pencegahan perkawinan anak di Kabupaten Lembata.
-
Lima Calon Bupati Lembata Komitmen Perjuangkan Kedaulatan Pangan Lokal
Komunitas Pandu Budaya Lembata menginisiasi diskusi daring (Minggu, 8/9) dengan menghadirkan para calon Bupati Lembata periode 2024-2029 sebagai naras
-
Ini Nama Anggota DPRD Lembata periode 2024-2029
Anggota Bawaslu Provinsi Nusa Tenggara Timur, Amrunur Muh. Darwan dan Anggota Bawaslu Kabupaten Lembata, Muhammad Rifai dan Indah Purnama Dewi serta S
-
Di Peten Ina, Bawaslu dan KPU Saksikan Langsung Pelantikan 25 Anggota DPRD Lembata
Anggota Bawaslu Provinsi Nusa Tenggara Timur, Amrunur Muh. Darwan dan Anggota Bawaslu Kabupaten Lembata, Muhammad Rifai dan Indah Purnama Dewi serta S
-
Pondok Literasi Mahasiswa UNWIRA Kupang: Meningkatkan Literasi dan Kreativitas Desa
Perpustakaan Desa Ria Bao yang terletak di Kecamatan Nagawutung, Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur, sebuah inisiatif baru telah dilakukan oleh Ma
-
Siswa SMPS Ile Lewotolok Belajar tentang Gunung Api di di Pos Pemantau Gunung Ile Lewotolok
"Ada 4 level dalam status gunung api. Yang level 1 normal, level 2 waspada, level 3 siaga, dan level 4 awas. Gunung kita ini masuk level 2," demikian
-
Lakpesdam PCNU Lembata Bentuk Forum Mulitipihak untuk Perlindungan Perempuan dan Anak
Program Inklusi Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (Lakpesdam) PCNU Lembata menyelenggarakan Sosialisasi Perlindungan Perempuan dan A
-
Angka Kehamilan Anak di Kecamatan Buyasuri Tertinggi di Lembata
Angka kehamilan anak di bawah 18 tahun di Kabupaten Lembata cukup tinggi, angka tertinggi disumbang oleh Kecamatan Buyasuri di antara sembilan kecamat
-
Gelar Lembata Maestro Festival, Langit Jingga Films Hadirkan Ivan Nestorman
Serangkaian pertunjukan seni musik dan tari, film dokumenter dan pameran fotografi ditampilkan dalam Lembata Maestro Festival.
-
PLN dan Pemda Lembata Sosialisasi Pembangunan PLTP Atadei 10 MW di Nubahareka NTT
Kasirun, Manajer Unit Pelaksana Proyek Nusa Tenggara 3 mengungkapkan bahwa acara ini merupakan bagian dari proses panjang pembangunan PLTP Atadei.
-
Dosen Ilmu Pemerintahan Unwira Gelar Pengabdian Masyarakat di Idalolong Lembata
Kuliah Kerja Nyata-Tematik (KKN-T), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Katolik Widya Mandira, Kupang hampir selesai dilaksanakan. Dose
-
BP3MI dan Barakat Latih 2 Desa di Lembata Hasilkan Produk Ikan Kering dan Minyak Kelapa Asli
BALAI Pelayanan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP3MI) Nusa Tenggara Timur (NTT) bekerja sama dengan Lembaga Pengembangan Masyarakat Lembata (Ba
-
Kapus Loang Fransiska Listiyanti Raih Penghargaan Tenaga Kesehatan Teladan Tingkat Nasional 2024
FRANSISKA Listiyanti Toja, Kepala UPTD Puskesmas Loang, Kecamatan Nagawutung, Kabupaten Lembata, menerima penghargaan dari Kementerian Kesehatan Repub
-
Gudep SMPS Ile Lewotolok Persiapkan Petugas Upacara Detik-detik Proklamasi di Dua Desa
Pada upacara Apel Bendera dalam rangka peringatan Hari Gerakan Pramuka Ke-63, Ketua Tim Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5), Antonius Bunga
-
PLN UIP Nusra Tuntaskan Sosialisasi dan Ritus Adat Masyarakat di Kawasan PLTP Atadei Lembata NTT
Dalam kegiatan-kegiatan ini kami melibatkan ahli geothermal untuk menjawab berbagai pertanyaan dan keresahan dari masyarakat di sekitar kawasan PLTP
-
Mahasiswa KKN Unwira Kupang Gelar Sosialisasi Kesetaraan Gender di Desa Lusiduawutun, Lembata
Mahasiswa KKN Unwira Kupang Gelar Sosialisasi Kesetaraan Gender di Desa Lusiduawutun, Lembata
-
Mahasiswa Unwira Kupang Sosialisasi SOP Desa Pasir Putih untuk Efisiensi dan Akuntabilitas
Mahasiswa Universitas Widya Mandira Kupang mengadakan sosialisasi di desa pasir putih.
-
Dugaan Korupsi Pengerjaan Jalan di Lebatukan, Jaksa Geledah Kantor Dinas PUPR Lembata
Kejaksaan Negeri Lembata terus melakukan penyidikan dugaan tindak pidana korupsi paket peningkatan Jalan Sp. Lerahinga – Sp. Banitobo (Segmen Lerahing
-
Dugaan Korupsi SLB Lewoleba, Jaksa Geledah Ruang Kepala Sekolah dan Bendahara
Bahwa pertama Tim Jaksa Penyidik dalam melaksankan penyidikan berdasarkan Surat Perintah Penyidikan nomor : PRINT-119/N.3.22/Fd.1/04/2024 tanggal 5 A
-
Mahasiswa KKN FISIP Unwira Kupang Sosialisasi Dampak Media Digital di SMPN 2 Nagawutung Lembata
Mahasiwa KNT) Unwira Kupang melaksanakan sosialisasi program individu tentang manfaat dan dampak media digital di SMPN 2 Nagawutung, Lembata.
-
Mahasiswa KKN Unwira Kupang Gelar Program Pemberdayaan Pangan Lokal di Desa Ria Bao
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Katolik Widya Mandira Kupang melaksanakan program pemberdayaan pangan lokal di Desa Ria Bao, Kecam
-
Mahasiswa Unwira Kupang Gelar Program Jejaring Pemasaran Komoditi Lokal di Desa Ria Bao Lembata
Mahasiswa FISIP Universitas Katolik Widya Mandira, Cindy Claudia Goba, menggelar program jejaring pemasaran komoditi lokal di Desa Ria Bao, Kecamatan